Share
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Harga Baterai Motor Listrik Bekas, Ada yang di Bawah Rp1Juta

Erha Aprili Ramadhoni , Jurnalis-Jum'at, 23 Februari 2024 |19:04 WIB
Harga baterai motor listrik bekas, ada yang di bawah Rp1 juta (Foto: MPI)
Harga baterai motor listrik bekas, ada yang di bawah Rp1 juta (Foto: MPI)
A
A
A

JAKARTA - Sepeda motor listrik kian hari kian digemari. Makin banyak masyarakat yang tertarik membeli motor listrik.

Harga motor listrik yang dipasarkan juga makin terjangkau. Hal ini berkat insentif pemerintah untuk motor listrik agar masyarakat beralih ke kendaraan ramah lingkungan.

Produsen motor besar yang telah lama sukses, seperti Astra Honda Motor (AHM) juga telah bermain di segmen ini.

Di tengah hal ini, mulai banyak komponen terkait motor listrik yang dijual, baik second atau baru.

Berdasarkan penelusuran Okezone di marketplace pada Jumat (23/2/2024), setidaknya ada beberapa toko yang menjual baterai motor listrik bekas pakai. Harganya beragam, ada yang di bawah Rp1 juta, ada pula yang di atas Rp2 juta.

Contohnya adalah baterai motor listrik Volta 401. Baterai SGB tersebut dibanderol seharga Rp2,8 juta.

Dapatkan berita up to date dengan semua berita terkini dari Okezone hanya dengan satu akun di ORION, daftar sekarang dengan klik disini dan nantikan kejutan menarik lainnya
Berita Terkait
Telusuri berita otomotif lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement